ViVlog Pantai Menganti
Pantai Menganti merupakan salah satu jajaran Pantai Selatan yang berada di Pulau Jawa. Lokasinya di Desa Karang Duwur, Kec. Ayah, Kab. Kebumen. Harga tiket Rp 12.500.
Nama Menganti konon berasal dari menanti (penantian), dikisahkan pada zaman dahulu ada seorang pang lima perang Kerajaan Majapahit yang melarikan diri ke pesisir Pantai Selatan Jawa karena hubungan sang buah hati tidak direstui oleh sang raja. Berhari-hari sang pang lima menanti sang pujaan hati yang tak kunjung datang. Nah, tempat pertemuan pang lima dengan sang pujaan hati itu dinamakan Pantai Menganti.
Follow juga my IG @noviiyanti57 karena vlog ini akan diposting di feed Instagram juga. Thank you for watching ..
#KOMINMAR2018YPA_J
Komentar
Posting Komentar